Top Social

Jul
14
2015

UNTUK YANG TIDAK KAU BERIKAN

|
Ketika Tuhan tidak memberikan yang aku inginkan
Aku belajar bahwa kebahagiaan itu bukan karena segala sesuatu berjalan baik
Tapi ketika aku bisa melihat hal baik dari segala hal yang kualami
Terkadang menginginkan sesuatu lebih baik daripada memilikinya.
Kita bebas memilih tapi tidak bebas akan konsekuensinya, mungkin Allah menjaga kita dari konsekuensi pilihan kita. 
Sering kali kondisi hampir lebih baik daripada kondisi sempurna karena memungkinkan untuk berkembang, berjuang meraih yang lebih baik.

Atau apakah manusia akan mendapatkan segala yang dicita-citakannya?
(Tidak)! Maka milik Allah-lah kehidupan akhirat dan kehidupan dunia.
(Q.S. An-Najm: 24-25)

Ya Allah, terima kasih untuk segala hal yang tidak KAU berikan
:")
Cukuplah Allah bagiku

Image Courtesy of Lance Anderson at unsplash.com

Post Signature

Post Signature

If you enjoyed this post, you will love:

  • Lesson Learned from Princess Hours (Goong) Sometime ago I was watching Korean drama : Princess Hours or Goong  I watched in 2006 for the first time, and at that time, the lesson that I got is be honest to yourself … Read More
  • MSC Reunion (Minus Ikhsan)P { margin-bottom: 0.08in; } 25 Juli 2015, pukul 10.55 WIB, aku tiba di Kota Kasablanka. Terlambat! aku berencana tiba pukul 10.30 sehingga aku masih punya waktu untuk membel… Read More
  • Hal-hal Menyenangkan di Tanggal Tua Ini adalah sebuah acara Kompetisi Blogger ShopCoupons X MatahariMall. Yang diselenggarakan oleh ShopCoupons. voucher mataharimall dan hadiah disponsori oleh MatahariMall… Read More
Be First to Post Comment !
Posting Komentar

Terima kasih sudah berkunjung :D
Yang menulis belum tentu lebih pintar dari yang membaca
Jadi, silahkan kalau mau memberikan kritik, saran, umpan balik & pujian.
:D

EMOTICON
Klik the button below to show emoticons and the its code
Hide Emoticon
Show Emoticon