"Untuk Ibuku, yang hujan kata pun takkan sanggup menuliskan kisahmu" - #nulisbarengibu
Alhamdulillah buku antologi pertama Hana sudah terbit
\\\ ٩(๑❛ワ❛๑)و ////
Cerita Hana dapat ditemukan di cerita ke-30 berjudul Hadiah, hal 174 :)
Buku ini tersedia dengan format dijital (ebook), bisa diunduh gratis di situs www.nulisbarengibu.com.
Update: sekarang tidak bisa diunduh gratis di website
www.nulisbarengibu.com, tapi bisa diunduh di
http://bit.ly/26ztlDH
Selamat membaca :D
Nulis Bareng Ibu adalah kegiatan menulis yang mengajak anak untuk
memahami ibu lebih dekat. Tidak semua orang mengenal ibunya dengan baik,
meski ibu mengenal anaknya dengan baik. Anak kadang memiliki pertanyaan
yang malu-malu ditanyakan. Anak memiliki rasa keingintahuan tentang
pengalaman yang dimiliki ibunya.
Hubungan anak dan ibu sedekat apapun, kadang ada pertanyaan yang
tak sempat terucap. Nulis Bareng Ibu menawarkan kegiatan antara anak dan
ibu yang dapat menciptakan kedekatan lebih dan membantu anak memuaskan
rasa keingintahuannya tentang ibu
Note: Tulisan tentang buku sekarang pindah ke blog Hana Book Review (hanabilqisthi.wordpress.com)
Be First to Post Comment !
Posting Komentar
Terima kasih sudah berkunjung :D
Yang menulis belum tentu lebih pintar dari yang membaca
Jadi, silahkan kalau mau memberikan kritik, saran, umpan balik & pujian.
:D